
Pertumbuahan seorang anak tergolong sangat cepat , mulai dari balita , remaja , hingga dewasa . Seiring dengan tumbuh kembang seorang anak , semua yang berhubungan dengan aktifitas dan kegemaran mereka juga berubah . Begitu juga halnnya dengan selera warna mereka , terutama pada tempat pribadi mereka yaitu Kamar Tidur .
Seorang anak akan menginginkan kamar tidur mereka di warnai dengan warna yang...