Tips Memilih Furniture Minimalis


furniture minimalis

Saat ini banyak banyak rumah yang mengaplikasikan desain minimalis . Selain praktis,fungsional dan simpel rumah minimalis juga cocok di terapkan pada lahan yang terbataas . Namun yang menjadi masalah adalah banyak sebagian orang yang mersa bingung memilih jenis furniture minimalis yang cocok dengan karakter rumah.

Nah berikut beberapa tips untuk memilih furniture minimalis.

1.Agar terlihat elegant pilihlah bahan furniture yang tepat,misalkan kaca yang di padukan dengan aluminium.

2. Desain disesuaikan dengan ruangan anda. Desain sederhana dan mudah untuk dirawat. Gunakan juga desain yang bisa memberi fungsi lebih pada sebuah furniture. Misalnya meja yang berfungsi juga untuk menaruh barang lain di bawah nya.
 
3. Untuk warna furniture bisa disesuaikan dengan warna ruangan di dalam rumah. Hindari menggunakan warna yang terlalu ramai atau norak.

4. Untuk furniture kayu bisa dengan menggunakan warna hitam dan coklat agar terkesan rapid dan kokoh.

Beberapa contoh furniture minimalis:

furniture minimalisfurniture minimalis


furniture minimalisfurniture minimalis


furniture minimalis


furniture minimalisfurniture minimalis
Dengan melihat contoh di atas kita sekaligus mendapat inspirasi dalam mengatur dan menempatkan berbagai furniture minimalis yang kita punya dalam kita . Dengan furniture minimalis yang tepat,Rumah yang terbatas pun bisa tampak luas dan fungsional.Dan Jadilah Rumah idaman sebagai Rumahku Syurgaku..

No comments:

Post a Comment

Apabila anda merasa artikel ini bermanfaat silahkan berkomentar yang sopan dan jangan melakukan spam.Hargailah karya orang lain dengan tidak melakukan copas . Terima Kasih...